Tehnik Kuminer Molekuler Gastronomy

Tumis oncom yang disajikan layaknya tanaman dalam pot. Tanah merah kecokelatan sebagai oncom dan tanamannya adalah kemangi.

Jumat, 21 Agustus 2015

KUALITAS BERBEDA TEH HIJAU INDONESIA

Ketika kopi Indonesia mulai diperhitungkan di dunia, nasib teh lokal Indonesia kian dipertanyakan. Penurunan produksi teh terjadi karena biaya produksi yang semakin tinggi sedangkan harga jual rendah. Sempat menempati peringkat lima sebagai produsen teh terbesar di dunia, posisi teh Indonesia saat ini turun di posisi tujuh. Perkebunan teh Indonesia tersebar di 11 provinsi, 80 persen diantaranya berada di Jawa Barat. Perkebunan teh telah menyumbang...

Rabu, 12 Agustus 2015

PRODUK YOGHURT BERKUALITAS

Asal usul yoghurt seringkali dipertanyakan. Yoghurt kian berkembang di berbagai negara dalam bentuk yang berbeda-beda. Untuk menghasilkan produk yoghurt berkualitas dibutuhkan susu yang berkualitas pula.   Tidak heran bila di Negara asalnya, Turki, yoghurt begitu melimpah. Bahkan yoghurt bisa hadir dalam bentuk appetizers, main course, disserts, minuman, mentega maupun keju. Sebut saja salah satu minuman dari yoghurt yang begitu populer...